Berikut soal UN Fisika SMP tahun 2018 untuk no 1,8,9,10,11 diserta pula pembahasan dan beberapa tips dan jurus jitu dalam mengerjakan soal-soal tipe UN. Silahkan dinikmati dan jika ada yang belum paham bisa ditulis di komentar. soal nomor 1 Perhatikan gambar berikut! Wadah K berupa mangkok berisi 100 ml air, wadah L tabung erlenmeyer dengan volume 300 ml tertutup rapat berisi gas hidrogen. Wadah M berupa botol tertutup dengan volume 400 ml, dan wadah N berupa labu didih tertutup dengan volume 500 ml. Apabila zat pada wadah K dan L dipindahkan ke wadah N dan M, maka keadaan yang sesuai ditunjukkan pada tabel …. Kunci Jawaban : “B” Pembahasan : Karena K berisi zar cair sehingga memiliki sifat bentuk berubah dan volume tetap (sebenarnya dari sifat ini saja kita sudah tahu yang paling tepat adalah B). sedangkan L berisi zat gas yang memiliki sifat bentuk dan volume berubah soal nomor 8 Sebuah mobil mengalami kebocoran oli saat berjalan lurus dan meninggalkan pola tetesan oli seperti gambar
Comments
Post a Comment