soal dan pembahasan USP BKS fisika SMA 2020 atau yang dulu disebut engan USBN atau UAM BN soal No. 1 USBN 2020 tentang: 1. Perhatikan gambar berikut. Besar kecepatan di titik B dari fenomena seperti pada gambar adalah... ... m/s A. √10 B. 2 √10 C. 3 √10 D. 4 √10 E. 5 √10 Jawab: D Pembahasan: Cara cepat: v 2 = 2as dimana pada benda jatuh ke bawah a = g v 2 = 2gs v 2 = 2.10.(10-2) v 2 = 160 v = √160 = 4√10 m/s 2. Perhatikan gambar berikut ! Bola bermassa m yang mula-mula dalam posisi horizontal dilepas dari keadaan diam dan menumbuk bola lain bermassa m yang diam secara sentral. Bila tumbukan keduanya adalah tak lenting sama sekali, maka kecepatan benda sesaat setelah tumbukan adalah.... A. √0,5 gL B. √0,6gL C. √1,25gL D. √1,8gL E. √1,9gL Jawab: Pembahasan: Kecepatan bola m sebelum tumbukan: v 2 = 2.g.h v = √2.g.h v = √2.gL kecepatan setelah tumbukan tidak lenting: m 1 .v 1 + m 2 .v 2 = (m 1 + m 2 ).v’ m. √2gL